KePARaT Bikers

KePARaT Bikers - Hai sahabat Keparat(*Kebumen Punya Anak Rantau*) , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul KePARaT Bikers, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Keparat Bikers, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.



Judul : KePARaT Bikers
link : KePARaT Bikers

Baca juga


KePARaT Bikers


Keparat Biker adalah salah satu program agenda atau sebuah wadah yang ditujukan untuk para Keparaters yang memiliki kesamaan Hoby dibidang otomotif touring bikers.Disini KB begitu lebih akrab disebut,memiliki peran penting dalam hal pengkodisian keparters dikala akan menghadiri sebuah acara/agenda resmi seperti Kopdar Keparat,direalisasikan dengan adanya Koordinator Lapangan (KORLAP).

Peran penting lainnya sebagai penggerak ataupun contoh untuk keparaters dalam hal berlalu lintas,saat kopdar sering disampaikan wejangan atau penyuluhan tentang berkendara.Jika anda keparaters(Kepraters JABODETABEKKar) tentu anda akan merasakan saat KeMu(*Keparat Mudik*) dimana KB sangat berperan penting.

 Berikut adalah wawancara langsung dengan Ketua Keparat Bikers sdr.Enthol mengenai Visi dan Misi KB serta penyuluhan Berkendara yang baik atau safety riding.

Visi dari kami keparat bikers yaitu TKTK tetap keparat tetap kebumen. karna kita di bawah naungan keparat(kebumen punya anak rantau)
  1. Misi 1 menjadi media otomotif
  2. Bersilaturahmi antar perkumpulan motor & club motor
  3. Membantu pengondisian acara acara keparat dn agenda.
  4. Membawa nama baik keparat pada khususnya dn keparat pda umum nya
  5. Mengutamakan berkendara yg taat lalu-lintas.
SYARAT MASUK KB (*Keparat Bikers*)

1. Anggota KEPARAT
2. Bersedia Aktif dalam agenda KB (Keparat Bikers)
3. Tidak double club
4. Hafal Visi dan Misi KEPARAT dan KB (Keparat Bikers)
5. Meyerahkan Foto Copy STNK, dan SIM
6. Kenal dgn pengurus KEPARAT dan KB (Keparat Bikers)

info lebih lanjut
1. Datang ke kopdar KB, pd:
- malam sabtu di minggu pertama, dan
- malam sabtu di minggu ketiga
di tiang kfc/ halaman kfc HI harapan indah - bekbar.

2. humas KB:
* Agoes Boenglons
- 0878.3778.5821

* Rikymanto kakange sincan
- 0857.2606.6276

Safety Riding ala Keparat Bikers meliputi:   
  • Safety riding Kesiapan sebelum berkendara, fisik, pikiran dan do'a   
  • Kelengkapan surat-surat kendaraan, yaitu: - SIM, STNK.   
  • Keadaan & kondisi kendaraan: - keadaan normal/ tidak mengurangi standar pabrik, cek dan jaga selalu kondisi kendaraan anda    
  • Kostum dalam berkendara: - gunakan pakaian yang sesuai, dan mudah mudah dilihat, seperti: jacket, helm SNI atau DOT, celana jeans, sepatu, sarung tangan, masker dan perlengkapan tambahan.   
  • Safety riding berkendara/ dijalan, yaitu:     - sopan dan beretika, tertib, disiplin lalulintas, menghormati dan menghargai pengendara lain, tidak arogan/ tdk ugal-ugalan, focus, tidak emosi, untuk meminimalis kemungkinan terjadinya insiden.

    Salam KB yang sering terdengar adalah Salam AsPaL ireng.